Minggu, 08 April 2012

Strategi belajar di perguruan tinggi.


Strategi belajar di perguruan tinggi. 
 Belajarlah Untuk Menetapkan Tujuan Yang Realistis

            Tetapkan tujuan jangka pendek, menengah dan panjang yang realistik. Miliki strategi dan taktik untuk meraih tujuan-tujuan tersebut secara cepat dan tepat. menyusun jadwal kegiatan merupakan satu kegiatan terpenting yang harus dilakukan mahasiswa setiap hari. dengan membuat jadwal kegiatan, dan menfokuskan waktu, pikiran dan energi untuk melaksanakan proses pembelajaran terbaik, maka akan memiliki lebih banyak waktu untuk proses pembelajaran dan kegiatan pribadi. menghadiri setiap kuliah dan mengerjakan semua tugas adalah cara untuk meraih prestasi akademik terbaik harus belajar dengan lebih cerdas, bukan lebih keras. Luangkan waktu tertentu untuk belajar dalam iklim yang kondusif. pelajari ulang semua materi kuliah yang sudah terima secara menyeluruh dan lebih mendalam. bentuk kelompok belajar untuk memperluas wawasan dan untuk mengatasi masalah yang sulit untuk selesaikan sendiri.




Tidak ada komentar:

Posting Komentar